Posts

Bahagia Berwakaf Cegah Kanker bersama Dompet Dhuafa

Image
      Assalamualaikum wr wb, hai guys! Kalian tahu engga sih kalau dengan berkawaf kita bisa menyelamatkan nyawa seseorang. Nah berwakaf itu tidak harus punya uang banyak, cukup Rp.10.000,- aja kita sudah bisa berwakaf untuk membantu orang - orang yang lebih membutuhkan.        Nah jadi pada hari Jum'at, 29 November yang berlokasi di Zona Madina, Parung Bogor.  YMGPI dengan Dompet Dhuafa baru saja meresmikan kerjasamanya dalam penggalangan dana atau pengumpulan dana dengan hanya berwakaf mulai dari Rp.10.000,- saja lho guys. Dan rencananya dana  Wakaf ini akan segera di gunakan untuk membeli beberapa mesin Radioterapi yang rencananya akan di sumbangkan atau di dedikasikan untuk Rumah Sakit Rumah Sehat Terpadu Dompet Dhuafa yang berada di seluruh Indonesia.       Tentunya dalam hal ini akan sangat bermanfaat untuk para pasien penderita Kanker Payudara. Pada acara ini juga diModerator oleh Etika Setiawanti, GM Marketing Communication. Pembicara yang hadir ada dr. Emma (praktis

Bebas Flu Saat Travelling

Image
         Hai guys, dalam rangka World Flu Day 1 November 2019. Maka Sanofi Pasteur Indonesia mengadakan Blogger Gathering di sebuah Cafe & Restaurant di Cikini, Paradigma. Nah disana juga telah hadir dr. Suzy Maria, SpPD (Satgas Imunisasi Dewasa PB PABDI) .         Beliau juga mengatakan bahwa INFLUENZA penyakit yang paling sering dialami selama liburan. Influenza sangat mudah menyebar lho guys, pertama yaitu Droplets saat seseorang bersin, 20.000 droplet di lepaskan diudara, bisa menular hingga jarak 1,8 m. Kedua, kontak langsung yaitu Virus influenza dapat bertahan di permukaan hingga 48 jam dan tetap menularkan bila seseorang memegang permukaan. Ketiga, Penyebaran virus influenza dapat meningkat hingga 4x lipat pada ruangan tertutup.           "FLU SKIES" Resirkulasi udara didalam pesawat menyebabkan virus flu mudah menyebar di dalam pesawat. Pramugari / pramugara yang terinfeksi flu 4.6 x di setiap penerbangan. Penumpang pesawat yang duduk bersebelahan, atau dud

Hari Diabetes Sedunia 14 November

Image
     Hai guys, dalam rangka hari diabetes sedunia aku hadir dikemenkes. Diabestes adalah penyakit kronis serius yang terjadi karena pankreas tidak menghasilkan cukup insulin (hormon yang mengatur gula darah atau glukosa), atau ketika tubuh tidak dapat secara efektif menggunakan insulin yang dihasilkannya. Diabetes adalah masalah kesehatan masyarakat yang penting, menjadi salah satu dari empat penyakit tidak menular prioritas yang menjadi target tindak lanjut oleh para pemimpin dunia. Jumlah kasus dan prevalensi diabetes terus meningkat selama beberapa dekade terakhir. (WHO Global Report, 2016). Kriteria diagnosis Diabetes Melitus (DM) menurut pedoman American Diabetes Association (ADA) 2011 dan konsensus Perkumpulan Endokrinologi Indonesia (PERKENI) 2011: 1. Glukosa plasma puasa ≥126 mg/dl dengan gejala klasik penyerta; 2. Glukosa 2 jam pasca pembebanan ≥200 mg/dl; 3. Glukosa plasma sewaktu ≥200 mg/dl bila terdapat keluhan klasik DM seperti banyak kencing (poliuria), banyak

Hidup Lebih Praktis Bersama Bright Gas

Image
              Hidupku lebih praktis dengan Bright Gas 220 Gram       Hai guys, jadi waktu itu di Hotel GranDhika Iskandarsyah, Jakarta, Kamis, 31 Oktober 2019 aku menghadiri sebuah acara dari Bright Gas, itu lho guys, sebuah bahan bakar gas untuk memasak, Liquified Petrolium Gas (LPG) pasti menjadi kebutuhan setiap orang untuk memasak di dapur. Selain kebutuhan dasar yang paling utama, menggunakan gas yang aman jadi hal yang sangat penting tentunya. ini adalah satu produk gas yang sangat layak untuk digunakan (Bright Gas) dari PT Pertamina. Merupakan produk gas berkualitas karena memiliki fitur pengaman yaitu Double Spindle Valve System (DSVS).       Double Spindle Valve System berkatup dua atau ganda karena concern pertama gas elpiji adalah kebocoran. Dengan katup ini akan melindungi. Misalnya katup lain bocor, masih ada 1 katup lagi yang melindungi, kan aktivitas masak memasak jadi tentu aman dan nyaman. Pilihan ukuran yang beragam Bright Gas dengan tiga varian ukuran, yaitu

Pegarusutamaan Gender (Peran Perempuan & Media Sosial)

Image
  Hai guys, jadi pada tanggal 17 Oktober 2019 aku hadir di acara Seminar : Pengarusutamaan Gender 'Peran Perempuan Menghadapi Pengaruh Media Sosial Dalam Menjaga Ketahanan Keluarga.                 Pagi itu acara diawali dengan pembacaan Doa dan Resmi di buka oleh Prof Dr H Muhammadiyah Amin, MA sambutan Direktur Jendral Bimbingan Masyarakat Islam.            Dihadiri oleh peserta seminar sehari sekitar 300 orang yang berasal dari Majelis Taklim Sejabodetabek serta para Blogger Crony, dan ibu DarmaWanita. Dan diIndonesia saat ini, penguatan peran perempuan bisa dilihat dengan meningkatnya keterlibatan perempuan dalam komunitas sosial media, bahwa perempuan bisa menjadi poros pembangunan Dan perkembangan social.          Sudah saatnya perempuan muslimah bisa menjadi contoh / trend setter saat berkiprah di media dalam rangka mendakwahkan Islam, sekaligus mewujudkan sebuah gambaran perempuan yang sukses.               Ibu Trisna Wily Lukman Hakim S, penasehat Dhar

99 Nama Cinta by MNC Movie

Image
     Hai guys, jadi saat itu aku hadir di launching trailer dan poster Film 99 Nama Cinta produksi MNC Pinctures.   Mencari Makna Cinta dalam 99 Nama Cinta Hati-hati dalam menilai seseorang, bisa jadi orang yang kita tidak sukai justru bisa membawa  kebaikan tanpa disadari. Film 99 Nama Cinta menggambarkan situasi tersebut dalam cerita  yang menarik dan berbeda dari tema cinta yang kebanyakan diusung dalam film layar lebar.  Hal yang paling membedakan adalah sentuhan religi dalam cerita film yang ditulis oleh Garin  Nugroho. Meski bukan termasuk film religi, namun kisah 99 Nama Cinta yang disutradarai oleh Danial  Rifki itu, sangat santun menuturkan romansa sepasang muda mudi yang saling jatuh cinta.  Ada perasaan sayang, cemburu dan tentu saja hasrat ingin selalu dekat. Semua disajikan  dalam kesantunan adegan dan dialog. Trailer dan Poster yang diluncurkan pada Kamis  (10/10), menggambarkan betapa film produksi MNC Pictures itu sangat menarik untuk di saks

Hari kesehatan Mata & hari Obesitas sedunia tahun 2019

Image
     Hai guys, jadi tanggal 8 Oktober 2019 aku hadir di acara Hari Penglihatan Sedunia di Kementrian Keshatan RI juga Hari Obesitas sedunia lho guys.      Kalian tentu tahu dengan yang namanya Katarak kan? Ituloh guys Katarak yang membuat mata mengalami Kekeruhan lensa disebabkan proses penuaan atau sebab lain, sehingga menyebabkan penurunan tajam penglihatan sampai terjadinya kebutaan. Huhu seram ya guys :( katarak biasanya terjadi mulai usia diatas 40 tahun, atau setelah benturan pada bola mata. Pada kasus tertentu, katarak dapat dikenali pada bayi dan anak biasanya merupakan kelainan sejak lahir.       Faktor yang menyebabkan risiko terjadinya katarakkatarak, biasanya terjadi di Usia lanjut diatas 40 tahun, Paparan Sinar Ultra Violet, Riwayat Keluarga, Dapat di sebabkan oleh penyakit mata lain (misal: Glaukoma, Uveitis, Trauma), Kelainan Sistemik (Misal: Kencing Manis dan Kelainan metabolik lainnya), Pemakaian tetes mata steroid secara rutin, Kebiasaan merokok.